
UGM dan PT Huawei Tanda Tangani Kesepakatan Kerja Sama
Universitas Gadjah Mada dan PT Huawei Tech Investment sepakat menandatangani nota kesepahaman untuk mengembangkan kapasitas sumber daya manusia (SDM) di bidang transformasi digital. Penandatanganan yang berlangsung pada Selasa (13/12) di Ruang Sidang Pimpinan UGM ini merupakan perpanjangan kerja sama antara UGM dan PT Huawei yang telah terjalin sejak 2013. Director