SITASI: Apa itu Humanitarian Disarmament?

Share

Apakah yang dimaksud dengan pelucutan senjata berbasis kemanusiaan, atau yang juga dikenal sebagai humanitarian disarmament? Dalam SITASI edisi ini, Muhadi Sugiono akan membahas karakteristik dan riwayat pelucutan senjata berbasis kemanusiaan, serta maknanya bagi upaya mendorong keamanan dan perdamaian dunia.

Narasumber: Drs. Muhadi Sugiono, MA (Dosen Ilmu Hubungan Internasional UGM, aktivis pelucutan senjata)